Cara Membuat Kue Kacang yang Enak, Renyah diluar Gurih di dalam!

Kue kacang
Sumber :
  • Instagram

Kuliner, VIVA Banyuwangi –Kue kacang adalah salah satu camilan tradisional yang paling disukai, terutama saat perayaan Hari Raya. Kue ini terkenal dengan teksturnya yang renyah dan rasa kacang yang gurih, membuatnya sulit untuk berhenti makan.

Rahasia Membuat Kue Getas Renyah dan Manis: Jajanan Tradisional yang Tetap Diminati

Tidak hanya enak, tetapi juga mudah dibuat dengan bahan-bahan yang sederhana. Apakah Anda tertarik untuk mencoba membuat kue kacang sendiri di rumah? Yuk simak resepnya di bawah ini!

 

Bahan-Bahan

1. Bahan Utama

Pantai Binasi: Surga Tersembunyi di Tapanuli Tengah yang Wajib Dikunjungi!

- Kacang tanah sangrai 200 gram (haluskan)

- Tepung terigu 250 gram

Halaman Selanjutnya
img_title
Menjadi Kios Penyalur Pupuk Bersubsidi Tidak Mudah, Sugianto: 8 Tahun Menanti Tanpa Kepastian