Resep Tempe Bacem Legendaris, Manis, Gurih, Bikin Nagih!
Rabu, 8 Januari 2025 - 17:22 WIB
Sumber :
- www.pinterest.com
Tips Agar Tempe Bacem Lebih Lezat
- Pilih tempe yang masih segar dan bertekstur padat.
- Air kelapa akan membuat tempe bacem lebih gurih dan harum.
- Jumlah gula merah bisa disesuaikan dengan selera masing-masing.
- Anda bisa menambahkan bahan lain seperti cabai rawit untuk rasa pedas atau santan untuk rasa yang lebih gurih
Tempe bacem siap dinikmati! Sajikan bersama nasi hangat, sambal, atau lalapan. Dijamin, seluruh keluarga akan ketagihan dengan kelezatannya. Selamat mencoba!