Es Cincau Hijau, Minuman Segar dengan Segudang Manfaat Kesehatan
Minggu, 2 Maret 2025 - 23:52 WIB
Sumber :
- https://www.instagram.com/p/Ct0EK2ovHEE/
· Tambahkan 600 ml air matang, lalu diamkan hingga mengental.
· Sajikan dengan es batu dan tambahan gula atau sirup sesuai selera.
Dengan kombinasi manfaat kesehatan dan kesegarannya, es cincau hijau menjadi pilihan yang sempurna untuk melepas dahaga, terutama saat berbuka puasa. Selain nikmat, minuman ini juga bisa menjadi alternatif sehat bagi siapa saja yang ingin menjaga kesehatannya.
Baca Juga :
Resep Mudah : Camilan Stik Keju Gurih dan Renyah