Menangis Saat Puasa, Batal atau Tidak? Ini Jawabannya yang Jarang Diketahui!

Ilustrasi orang sedang menangis
Sumber :
  • www.istockphoto.com

Menangis tidak termasuk dalam daftar tindakan yang membatalkan puasa. 

Kesimpulan

Jangan Tertipu! Ini 6 Jurus Jitu Memilih Telur Segar, Dijamin Anti Zonk!

Menangis, baik karena emosi manusiawi atau rasa takut kepada Allah, tidak membatalkan puasa. Sebaliknya, menangis karena ketakwaan dapat menambah pahala. Oleh karena itu, tidak perlu khawatir jika air mata mengalir saat berpuasa, karena hal itu tidak mempengaruhi keabsahan puasa Anda.