5 Ide Masakan Enak dengan Budget Minimalis, Hemat di Kantong, Tetap Lezat di Lidah!
- Instagram: amel_aljufri
Pepes tempe/tahu: Bungkus tempe atau tahu yang sudah dibumbui dengan daun pisang, lalu kukus hingga matang.
3. Sayur Bening/Sup Sayuran:
Sayur bening atau sup sayuran adalah pilihan yang tepat untuk hidangan sehat, murah, dan mudah dibuat. Kamu bisa menggunakan sayuran apa saja yang ada di kulkas, seperti bayam, sawi, wortel, kentang, atau labu siam. Tambahkan bumbu sederhana seperti bawang merah, bawang putih, dan sedikit merica.
4. Nasi Goreng Simple:
Nasi goreng adalah makanan sejuta umat yang gak pernah salah. Kamu bisa membuat nasi goreng dengan bumbu sederhana dan bahan-bahan yang ada di rumah, seperti nasi putih, telur, bawang merah, bawang putih, cabai, dan kecap manis. Tambahkan sayuran, sosis, atau bakso untuk variasi.
5. Aneka Olahan Mi Instan:
Mi instan memang gak sehat jika dikonsumsi terlalu sering, tapi sesekali gak masalah, kok. Kamu bisa mengolah mi instan menjadi hidangan yang lebih menarik dan bergizi, seperti: