Resep Putri Salju Super Lembut dan Lumer di Mulut – Wajib Coba untuk Lebaran!
Minggu, 16 Maret 2025 - 15:31 WIB
Sumber :
- https://www.facebook.com/share/p/1BX3sTj7yC/
- 50 gram tepung maizena
Baca Juga :
7 Langkah Membuat Nastar Lembut dan Lumer
- 100 gram kacang mede / almond sangrai (opsional, bisa diganti keju parut)
- 1 sdt vanili bubuk
- Sejumput garam
- 200 gram gula halus untuk taburan
Cara Membuat Putri Salju yang Lumer dan Ekonomis
1. Kocok Margarin dan Gula Halus
Halaman Selanjutnya
Dalam wadah, kocok margarin dan gula halus menggunakan spatula atau mixer kecepatan rendah hingga lembut. Masukkan kuning telur satu per satu, aduk hingga rata.