Amalan Spesial Bulan Ramadan: Amalkan dan Dapatkan Keutamaannya!
Selasa, 4 Maret 2025 - 02:34 WIB
Sumber :
- https://www.pexels.com/photo/a-group-of-volunteers-assisting-an-elderly-person-on-a-black-wheelchair-for-charity-6646917/
7. I'tikaf di 10 Malam Terakhir
Baca Juga :
Food Vlogger Codeblu Minta Maaf Usai Sebar Hoaks, Netizen Nunggu Codeblu Ditangkap Pake Rompi Oranye!
I'tikaf adalah amalan istimewa yang dilakukan oleh Rasulullah di 10 malam terakhir bulan Ramadan. Ini adalah waktu yang tepat untuk lebih mendekatkan diri kepada Allah dan meraih keutamaan malam Lailatul Qadar.
Dengan melaksanakan amalan-amalan sunnah ini, semoga kita dapat mengisi Ramadan dengan ibadah yang terbaik dan meraih pahala yang berlimpah. Semoga Allah senantiasa membimbing kita untuk tetap bersemangat dan istiqamah dalam beribadah di bulan yang penuh rahmat ini.
Baca Juga :
5 Rekomendasi Tempat Wisata Menarik di Aceh