Wajib Kamu Ketahui! 4 Manfaat Tahu Bagi Kesehatan Tubuh

Kumpulan Tahu Putih di Piring
Sumber :
  • https://www.pexels.com/photo/photo-of-tofu-on-white-plate-against-white-background-4518584/

Kuliner, VIVA Banyuwangi –Tahu merupakan salah satu makanan populer di Asia, termasuk Indonesia. Tahu bisa kamu olah dengan cara digoreng maupun direbus. Makanan ini memiliki tekstur yang lembut dan rasa yang nikmat. 

Jangan Salah Kaprah, Ini 9 Mitos Seputar Penyakit Ginjal yang Perlu Diluruskan

Tidak hanya nikmat, ternyata tahu juga memiliki manfaat yang bagus untuk kesehatan tubuh kamu, terutama jika tahunya direbus karena manfaatnya akan lebih maksimal. Banyak kandungan-kandungan yang bagus pada tahu. 

Dilansir dari halodoc.com, berikut 4 manfaat tahu bagi kesehatan tubuh. Simak selengkapnya dibawah ini. 

1. Menurunkan Kolesterol Jahat

Khasiat Madu Klanceng untuk Kesehatan Badan

Kandungan kedelai pada tahu dapat menurukan kadar kolesterol jahat. Tahu memiliki kandungan yang dinamakan isoflavon. Kandungan tersebutlah yang bagus untuk tubuh. Tetapi perlu diingat, sebaiknya tahu dimasak dengan cara direbus. 

Jika kamu menggorengnya, maka tahunya akan tercampur minyak goreng yang jika kamu makan terlalu sering, maka tidak bagus untuk tubuh kamu. Sehingga, manfaat tahunya menjadi tidak maksimal. 

2. Menjaga Kesehatan Jantung

Halaman Selanjutnya
img_title
Non-Perokok tapi Paru-Paru Sakit? Kenali Penyebab Gejala, Makanan Penunjang, dan Cara Mencegahnya