Rahasia Mie Bangladesh Viral: Lezatnya Membuat Dunia Terpikat
Selasa, 26 November 2024 - 12:43 WIB
Sumber :
- Diajeng Maharani Putri Dianwati/ VIVA Banyuwangi
- 1 sendok teh garam
- 1 sendok teh gula
- Cabai rawit sesuai selera (opsional)
- 1 ikat sawi
Cara Memasak
- Haluskan semua bumbu yang ada.
- Panaskan minyak goreng dalam wajan besar, tumis bumbu hingga harum, lalu tambahkan bawang bombay (opsional)
- Tambahkan telur. Aduk hingga membentuk butiran.
- Jika bumbu dan telur sudah masak tambahkan air secukupnya.
Tips: jika ingin kuah yang nyemek tambahkan air sedikit saja.
Halaman Selanjutnya
Masukkan 2 bungkus Indomie serta bumbu yang di dalamnya, masak hingga terbalut sempurna dengan bumbuMasukkan tomat, saus tomat, kecap, garam, gula, sesuaikan dengan selera. Aduk rata hingga bumbu meresap.Kemudian tambahkan sawi yang sudah di potong-potong, aduk hingga sawi layu dan kuah mengental.Penyajian: Tambahkan bawang goreng dan cabai rawit sebagai pelengkap. Sajikan selagi panas.