Inti Acara di AAA 2024, Byeon Woo Seok dan Kim Hye Yoon Guncang Panggung Lewat 4 Momen Ini
Jumat, 27 Desember 2024 - 23:23 WIB
Sumber :
- starnewskorea.com
Pasangan Lovely Runner yang tak lekang oleh waktu benar-benar menjadi pemeran utama di Asia Artist Awards 2024.
Baca Juga :
Damai dan Asri! 8 Drakor Ini Suguhkan Kehangatan Kehidupan di Desa yang Bikin Hati Tenang
Byeon Woo Seok dan Kim Hye Yoon jadi pusat utama saat ZEROBASEONE menyanyikan lagu dari ECLIPSE sekaligus ost Lovely Runner yaitu, “Run” dan “Sudden Shower”.