Walaupun Ukurannya Mungil, Inilah 7 Alasan Manfaat Telur Puyuh yang Wajib Anda Tahu!

Telur Puyuh Memiliki Manfaat untuk Kesehatan
Sumber :
  • https://www.istockphoto.com/

Kesehatan, VIVA BanyuwangiTelur memang terkenal akan kandungan proteinnya yang sangat tinggi, lauk yang mudah di dapat, simple cara membuatnya, serta dapat dijadikan puluhan menu yang berbeda. So, pasti enak dan lezat. Memang berbicara telur tiada habisnya, dari segi manfaat, kualitas serta kandungannya yang luar biasa khususnya bagi kecerdasan si kecil.

Jangan Salah Pilih! Sayuran Berbahaya yang Bikin Asam Urat Semakin Parah!

Namun kali ini, berbeda dari telur ayam kampung, telur ayam potong maupun telur bebek. Telur satu ini memiliki keunikan yang berbeda dari segi ukuran jauh lebih kecil, yaitu telur puyuh. Walaupun, dari segi ukuran jauh lebih kecil ternyata telur puyuh menyimpan manfaat yang luar biasa bagi kesehatan tubuh.

Lantas, apa saja manfaat dan kandungan telur puyuh untuk kesehatan tubuh? Untuk mengetahui jawabannya, yuk langsung saja simak ulasannya untuk Anda!

Ragam Kandungan Telur Puyuh

Atasi Sakit Perut dengan Cepat, Ini Penyebab dan Solusinya!

Sebelum jauh mengetahui manfaat dari telur puyuh, Anda perlu memahami apa saja kandungan yang ada pada telur puyuh. Telur puyuh memiliki kandungan ragam manfaat yang baik untuk kesehatan di antaranya adalah

1.    Protein

Penderita Sering Tidak Sadar, Kenali Tanda dan Gejala Anemia Sejak Dini

2.    Karbohidrat

Halaman Selanjutnya
img_title