10 Rekomendasi Frozen Food untuk Sahur yang Lebih Praktis dan Simpel
- https://jabar.antaranews.com/berita/337905/umk-frozen-food-mampu-ekspor-ke-7-negara-kisah-sukses-mitra-binaan-pertamina?page=all
Nggak ingin ribet? Stok sosis aja. Frozen food untuk sahur ini sangat disukai oleh anak - anak. Kamu juga tidak akan kesulitan untuk mengolahnya karena bisa disajikan dengan berbagai resep makanan.
3. Mixed Vegetable
Mixed Vegetable sering dikonsumsi oleh orang - orang yang sedang mengurangi perdagingan. Namun sebenarnya ini juga bisa menjadi solusi makanan pelengkap untuk sahur.
4. Fish Roll
Dengan budget Rp 20 - 30 ribuan kamu sudah bisa sahur dengan fish roll. Frozen food ini dapat menambah opsi seandainya kamu sudah bosan dengan lauk yang itu - itu saja.
5. Nugget
Selain sosis, Nugget juga tak kalah nyaman sebagai salah satu alternatif lauk. Frozen food untuk sahur ini bisa diolah seperti ketika mengolah sosis. Bahkan rasanya sudah enak meski hanya langsung digoreng tanpa ada pengolahan tambahan.