Pacaran Lama Tapi Nggak Ada Kepastian? Ini Cara Membahasnya dengan Pasangan

Ilustrasi Pernikahan
Sumber :
  • Pexels: Trung Nguyen

4. Diskusikan Tujuan dan Harapan Masing-Masing

Bikin Orang Betah & Nyaman di Dekat Anda? Coba Deh 5 Sikap Simpel Ini!

Setiap orang punya tujuan dan harapan yang berbeda-beda dalam hidup. Penting untuk tau apakah tujuan dan harapan kalian berdua itu sejalan atau nggak.

Contoh topik diskusi:

Beda Pendapat Sama Pasangan? Ini 5 Cara Atasi Konflik Biar Adem, Tanpa Drama!

Pandangan tentang pernikahan dan keluarga.

Rencana karier dan pendidikan.

Dikit-Dikit Baper? 5 Tips Simpel Ini Bantu Anda Lebih Tenang dalam Hubungan!

Tempat tinggal.

Keuangan.

Halaman Selanjutnya
img_title