Soto Ayam Madura: Sajian Hangat untuk Cuaca Dingin bersama keluarga

Soto madura
Sumber :
  • Istimewa/ VIVA Banyuwangi

Gaya Hidup, VIVA Banyuwangi  –“Jika Anda mencari kehangatan di tengah cuaca dinginnya, Soto Ayam Madura adalah jawabannya.”

Resep Bakwan Jagung Super Renyah di Luar dan Lembut di Dalam, Anti Gagal!

 

Soto Madura yang terkenal dengan cita rasa rempahnya yang kaya, tidak hanya mengandalkan daging sapi.

Rahasia Rendang: Dapur Tradisi yang Mendunia

Alternatif yang tak kalah lezat, soto ini juga dapat dibuat menggunakan ayam suwir.

Dengan bumbu yang khas dan cara penyajian yang menggugah selera, soto ayam Madura dapat menjadi pilihan sempurna saat cuaca dingin.

Resep Bakso Kuah Gurih Anti Gagal: Solusi Lezat Segarkan Lidah Setelah Lebaran

Dalam buku "Sup Dan Soto" karya Chendhawati, terbitan Gramedia Pustaka Utama, dijelaskan secara detail mengenai cara membuat soto ayam Madura lengkap dengan koya dan sambal cabai rebus.

Mari kita telusuri lebih lanjut mengenai resep dan cara membuatnya.

 

Bahan-Bahan Yang Diperlukan

 

Untuk membuat soto ayam Madura yang lezat, berikut adalah bahan-bahan yang perlu disiapkan:

 

Air: 2 liter untuk merebus 1 ekor ayam kampung (cuci bersih dan rebus sebentar)

 

Minyak: 3 sdm untuk menumis

Halaman Selanjutnya
img_title