Kisruh Warga Desa Bimorejo Dengan Tambak Sidojoyo, Pengacara: Pihak Ketiga Memperkeruh

Pengacara tambak Sidojoyo, Irjen Pol Purn I Wayan Sukawinaya
Sumber :
  • Anton Heri Laksana/ VIVA Banyuwangi

APB: Kita Semua Petani

Jadwal Perpanjangan SIM Keliling Banyuwangi, 19 September 2024

Mediasi Pemdes, Babinsa dan Bhabinkamtibmas dengan masyarakat

Photo :
  • Anton Heri Laksana/ VIVA Banyuwangi

“Kita niat kita baik dari awal, sudah banyak kewajiban-kewajiban yang kita lakukan. Paling tidak terhadap masyarakat-masyakata di sekitar usaha kita,” kata pemilik tambak Sidojoyo, Tri Widi Darwanto melalui penasehat hukumnya.

Material Sedimen DI Bajulmati Ditumpuk di Akses Jalan, Puput: Itu Melanggar SOP!

Tudingan pihak tambak Sidojoyo terkait keterlibatan pihak ketiga dibantah keras Ketua Aliansi Petani Bimorejo yang menganggap tudingan tersebut mengada-ngada..

“Tidak ada itu pihak ketiga. Kami semua yang berbicara disini adalah para petani yang menjadi korban dari tambak Sidojoyo,” ungkap Ketua Aliansi Petani Sidojoyo, Amir Mahmud.

Tambak Sidojoyo Puluhan Tahun Beroperasi

Warga Desa Bimorejo Tuding Tambak Sidojoyo Tidak Berizin Lengkap, Pengacara: Hanya Omon-omon

Aliansi ganti menuding pihak tambak Sidojoyolah yang sebenarnya tidak memiliki itikat baik menyelesaikan permasalahan ini.

Halaman Selanjutnya
img_title