Ramai Dikunjungi Para Wisatawan, Ini Dia Destinasi Wisata Antogan Waterpark Banyuwangi
- Muhammad Faisal/ VIVA Banyuwangi
Para wisatawan tidak perlu khawatir karena semua operator wahana yang siap mendampingi wisatawan semuanya punya license.
"Mereka punya sertifikat jadi keamanan kita utamakan disamping itu nantinya wahana ini akan kita buka sampai jam 9 malam,"
Sebagai informasi, Antogan waterpark memiliki luas lahan sekitar 4 ha, nantinya selain wahana permainan juga akan dibangaun spot kuliner atau coffe shop serta penginapan sederhana.
Marketing komunikasi Antogan waterpark mengatakan pengunjung yang datang setiap harinya kini bisa mencapai 100 sampai dengan 200 orang, bahkan puncaknya ketika tahun baru 2024 mencapai 700 pengunjung.
"Kami masih soft opening jadi nantinya akan maksimal dan bertahap, sekarang pengunjung per hari 100- 200 rekor puncaknya saat libur tahun baru kemarin 700an pengunjung,” tutup Winda.