Udang Nestum Renyah dan Gurih, Sajian Praktis yang Bikin Ketagihan

Udang nestum
Sumber :
  • Instagram

Kuliner, VIVA Banyuwangi –Udang Nestum adalah salah satu hidangan yang sering dijadikan camilan atau lauk pendamping di berbagai kesempatan. Rasanya yang gurih dan tekstur renyahnya membuat siapa pun yang detaknya ketagihan.

Wajib Coba! 4 Cara Mencegah Obesitas yang Efektif

Hidangan ini biasanya menggunakan bahan-bahan yang mudah didapat, seperti udang segar dan nestum, sereal jagung yang sering digunakan sebagai bahan pelapis.

Dengan rasa yang renyah di luar dan lembut di dalam, udang nestum menjadi sajian yang sempurna untuk menemani waktu santai bersama keluarga atau teman.

Kriuk Lezat: Resep Kripik Apel Rumahan yang Mudah dan Sehat

Dengan bahan-bahan yang sederhana dan cara yang praktis, Anda bisa menikmati sajian lezat ini tanpa harus keluar rumah. Yuk simak resepnya dibawah ini!

Bahan-Bahan Yang Dibutuhkan

- Udang segar dan 300 gram

Resep Onde-Onde Lezat: Camilan Manis untuk Takjil Spesial Ramadan!

- Nestum Original 100 gram

Halaman Selanjutnya
img_title