3 Rahasia Marinasi Ayam yang Lezat dan Mudah di Rumah, Jarang Orang Tahu!
Rabu, 11 Desember 2024 - 23:30 WIB
Sumber :
- Pexels @Andre Segura
Kuliner, VIVA Banyuwangi –Marinasi adalah salah satu cara penting untuk memberikan rasa yang mendalam pada ayam sebelum digoreng. Berikut ini adalah empat resep marinasi ayam dengan cita rasa khas, mulai dari bawang putih yang gurih hingga terasi daun jeruk yang kaya aroma. Simak langkah-langkahnya dan buat sajian ayam goreng yang menggoda selera!
1. Ayam Goreng Ketumbar
Ayam goreng dengan aroma ketumbar ini memiliki cita rasa yang hangat dan lezat.
Bahan-Bahan
- 300 gr fillet paha ayam
- 5 bawang merah (haluskan)
- 5 siung bawang putih (haluskan)
- 2 sdm ketumbar bubuk
- 4 sdm tepung maizena
Halaman Selanjutnya
- 2 sdm tepung tapioka