Sayuran Cepat Layu dan Busuk? Ini Trik Menyimpannya Agar Awet dan Tetap Segar!

Ilustrasi Trik Agar Sayuran Tahan Lama
Sumber :
  • Pexels Polina Tankilevitch

6. Cara Menyimpan Mentimun:

7 Hal yang Harus Kamu Lakukan di Usia 20-an Agar Sukses di Masa Depan: Investasi Terbaik untuk Dirimu!

Bungkus mentimun dengan tisu dapur, lalu masukkan ke dalam kantong plastik zip-lock. Simpan di kulkas.

7. Cara Menyimpan Jamur:

Simpan jamur dalam kantong kertas atau wadah yang dilapisi tisu dapur di dalam kulkas. Jangan simpan jamur dalam wadah kedap udara, karena jamur akan cepat berlendir.

Kenikmatan Ikan Bakar Sambal Matah untuk Berbuka Puasa

8. Cara Menyimpan Cabai:

Buang tangkai cabai, lalu bungkus cabai dengan tisu dapur. Masukkan ke dalam wadah kedap udara atau kantong plastik zip-lock. Simpan di kulkas.

9. Cara Menyimpan Daun Bawang:

Halaman Selanjutnya
img_title
Cara Sederhana Menjadi Pribadi yang Lebih Menarik dan Disukai Orang: Bukan Soal Fisik Semata!