Makna Ramadhan Untuk Membakar Dosa Umat Islam
- Istimewa / VIVA Banyuwangi
Hasil proses pembakaran tidak seluruhnya bagus. Kadang menghasilkan produk dengan kualitas nomor satu, ada yang & kurang matang.
Sehingga harus dibakar ulang, ada juga yg rusak dan akhirnya terbuang.
Ilustrasi Kedua:
Adonan tepung (dan bahan-bahan lain) -àpembakaran/oven -à roti. Roti yang bagus dan lezat dihasilkan dari bahan baku yang bagus dan juga proses pematangan/oven yang sempurna.
Tidak mungkin didapatkan roti kualitas nomor satu, jika bahannya dari tepung dan bahan baku yang sudah rusak, berbau dan expired misalnya.
Kualitas iman yg baik -àproses ramadhan -àkualitas ketaqwaan yang baik.
Maka untuk mendapatkan hasil sesuai tujuan Allah memerintahkan puasa, la’allakum tattaquun (agar kalian bertakwa), diperlukan bahan dasar yang baik, keimanan yang baik.