Tumis Bunga Pepaya, Masakan Sederhana dengan Rasa yang Unik. Wajib Dicoba!

Tumis bunga pepaya
Sumber :
  • Instagram

- 200 ml air matang

Cara Memasak Tumis Bunga Pepaya

Ayam Cah Jamur Sajian Lezat, Sehat, dan Mudah Dibuat di Rumah

1. Sebelum memasak, pastikan bunga pepaya yang Anda pilih masih segar. Cuci bersih bunga pepaya di bawah air mengalir.

Jika bunga pepaya terasa terlalu pahit, Anda bisa merebusnya sebentar dalam air mendidih dengan sedikit garam, kemudian tiriskan. Hal ini akan mengurangi rasa pahit yang ada pada bunga pepaya.

Resep Soto Ayam Lamongan, Nikmatnya Kuah Kuning yang Gurih

2. Siapkan bawang merah, bawang putih, cabai, dan tomat. Cincang bawang putih dan iris bawang merah tipis-tipis. Cabai merah dipotong serong agar lebih terasa pedasnya. Potong tomat menjadi dadu kecil-kecil.

3. Panaskan minyak di atas wajan dengan api sedang. Tumis bawang merah dan bawang putih hingga harum. Setelah itu, masukkan cabai merah dan terasi (jika digunakan), aduk rata. Tumis bahan-bahan ini hingga layu dan tercium aroma harum.

Sambal Mangga Hidangan Pedas Manis Asem, Menyegarkan!

4. Masukkan bunga pepaya yang telah dipersiapkan ke dalam wajan. Aduk rata dengan bumbu yang sudah ditumis tadi. Tumis bunga pepaya selama sekitar 5-7 menit hingga agak layu, namun tetap renyah.

Halaman Selanjutnya
img_title