Chandra Astan Kunjungi Rumah Produksi Bawang Goreng: Teringat Ibunda

Chandra Astan mengupas bawang putih bersama ibu-ibu
Sumber :
  • Dovalent Vandeva Derico/ VIVA Banyuwangi

Ida, Pemilik Rumah Produksi Bawang Goreng

Photo :
  • Dovalent Vandeva Derico/ VIVA Banyuwangi
Agenda di Kawasan Jakarta, Kamis, 22 Agustus 2024: Ada Demo di DPR RI dan MK, Hindari!

“Sudah sejak saya masih kecil bisnis ini berjalan, dan saya dulu ikut bantuin orang tua saya pas produksi” jelas Ida pada Banyuwangi.viva.co.id

Sebelum terjadinya pandemi Covid-19, usaha rumahan bawang goreng itu telah berhasil memberdayakan masyarakat sekitar.

RUU Pilkada Disahkan Esok Kendati Disorot Publik, PDIP: Menolak!

“Jadi setiap hari itu dulu (Produksi) sampai yang mengupas itu minta libur, selama 30 hari itu bisa full” pungkas pemilik brand segar wangi

Harga bahan pokok yang saat ini cukup tinggi, ditambah dengan ketidakstabilan ekonomi, juga turut berimbas dan dirasakan oleh pengusaha itu.

Kritik Meluas Terhadap DPR: Peringatan Darurat Viral di Media Sosial

“Saat ini tersisa 10 orang, target pasar kami Pulau Bali, pas covid itu hotel-hotel sepi, jadinya banyak yang mengurangi pembelian” tandas Pemilik Rumah Produksi Bawang Goreng itu.

Ida berharap, Chandra Astan dapat mensejahterakan lebih banyak masyarakat nantinya saat telah terpilih di kursi legislatif.

Halaman Selanjutnya
img_title