7 Penyelenggara Pemilu Meninggal, Berikut Daftarnya

Penghitungan Suara Pemilu 2024 di Banyuwangi
Sumber :
  • Dovalent Vandeva Derico/ VIVA Banyuwangi

Bulan Februari 2024

  1. PKB Beri Rekom untuk Pilkada Banyuwangi, Gus Makki: Siap jadi Anak Baik

    Rani Asih Anggraerni, Anggota KPPS Kelurahan Jember Lor, Kecamatan Kaliwates

  2. Risca Ayu Wulandari, Anggota KPPS di Kecamatan Gumuk Mas, dan

  3. Ribuan Calon Jemaah Haji di Jember Doa Bersama

    Abd. Latif Ismail, Anggota KPPS di Kecamatan Kaliwates.

Ketiga anggota KPPS di Kabupaten Jember tersebut, meninggal dunia karena sakit.

HCCM Kabupaten Lumajang Kebut Pendampingan Sertifikat Halal Kepada Pelaku Usaha

Mustaqim, Sekretariat PPS sekaligus perangkat Desa Wringinagung, Kecamatan Jombang, meninggal dunia akibat mengalami kecelakaan kerja, yakni kesetrum saat melakukan pengecekan sound atau pengeras suara selama pelaksanaan pemungutan suara di TPS.

"Yang meninggal pasca pemungutan suara atau setelah rekapitulasi di TPS atas nama Rasul yang merupakan anggota Linmas di Kelurahan Wirolegi, Kecamatan Sumbersari.  Ia meninggal dunia diduga akibat kelelahan," kata Komisioner KPU.

Pihak KPU Jember  menyampaikan ucapan bela sungkawa yang begitu dalam  atas meninggalnya para penyelenggara pemilu yang telah berpartisipasi dalam mensukseskan pesta demokrasi lima tahunan di Jember.

KPU Jember menjamin dan telah mengantisipasi, jika terjadi kecelakaan kerja saat bertugas dengan mengikutsertakan seluruh badan ad hoc menjadi peserta BPJS Ketenagakerjaan.

Halaman Selanjutnya
img_title