Karena Hal ini, Mabes TNI Dirikan Kantor Garnisun di Banyuwangi

Bupati Ipuk Fiestiandani bersama Brigjen TNI (Mar) Agung Trisnanto
Sumber :
  • Dok. Pemkab Banyuwangi/ VIVA Banyuwangi

Penandatanganan tersebut dilakukan bersama Kepala Staf Komando Garnisun Tetap III/Surabaya Brigjen TNI (Mar) Agung Trisnanto, dan Sekretaris Daerah (Sekda) Banyuwangi Mujiono, di Banyuwangi, pada 29 April 2024. 
 
“Kami berterima kasih atas dukungan Pemkab Banyuwangi terhadap pendirian kantor Sub Kogartap III di Banyuwangi. Banyuwangi merupakan daerah ke-11 yang mendirikan Sub Kogartap III di Jawa Timur,” ujar Brigjen Agung, usai penandatanganan.
 
Agung menjelaskan tujuan pendirian Sub Kogartap salah satunya untuk memelihara ketentuan pokok kemiliteran untuk meningkatkan soliditas satuan-satuan di lingkungan Kogartap 3 surabaya. 
 
Selain itu, secara khusus di Banyuwangi karena daerah ini telah terdapat minimal dua matra TNI, sebagai salah satu prasyarat pendiriannya. Di Banyuwangi terdapat dua matra TNI yakni darat dan laut .
Halaman Selanjutnya
img_title
Desertir Polresta Banyuwangi Ditangkap di Sumail Center, Sumail: Dia Bertamu!