"Kanggo Riko" Program Bantuan Pemkab Banyuwangi Kini Dilengkapi BPJS Ketenagakerjaan

Program Kanggo Riko Kini Dilengkapi BPJS Ketenagakerjaan
Sumber :
  • Dok. Pemkab Banyuwangi/ VIVA Banyuwangi

Para penerima mendapatkan Rp2,5 juta, disesuaikan dengan kebutuhan usahanya. Mereka didorong untuk mengembangkan usaha rumahan yang bisa meningkatkan pendapatan hariannya. 

Dua Ribu Peserta Seleksi CPNS 2024 Mulai Ikuti Ujian SKD di Banyuwangi

 

Mulai tahun ini para penerima program Kanggo Riko juga mendapatkan bantuan premi jaminan sosial BPJS Ketenagakerjaan selama 6 bulan. Mereka didaftarkan untuk program jaminan kematian dan jaminan kecelakaan kerja.

Dukung Banyuwangi, Kementerian Pariwisata Dorong Penerbangan Langsung Tiongkok – Banyuwangi

 

"Mulai tahun ini selain kita berikan alat usaha untuk penguatan ekonominya, kita juga lengkapi dengan BPJS ketenagakerjaan. Semoga usaha ibu-ibu semakin berkembang. Tolong dimanfaatkan dengan sebaik-baiknya ,” tambah Ipuk.

Hikayat Bambu 2024, Cara Kreatif Warga Papring Banyuwangi Angkat Potensi Bambunya

 

Program ini disambut gembira oleh penerima. Salah satunya Husnul Khotimah yang membuka warung peracangan di teras rumahnya. Apalagi tahun ini diberikan BPJS ketenagakerjaan juga. 

Halaman Selanjutnya
img_title