Video Viral: Gaduh Internal Berlanjut, Kantor DPAC PKB Tegaldlimo Dikosongi dan Diakhiri Makan-Makan

Kantor DPAC PKB Tegaldlimo dikosongkan dan Bacaleg mundur
Sumber :
  • Video viral/VIVA

Sebab, sebuah kebijakan itu sebaiknya didasarkan pada peraturan partai dengan mempertimbangkan sisi kearifan lokal serta sumbangsih perjuangan yang selama ini telah ‘dibayar lunas’.

Polres Situbondo Amankan 42 Motor Herex yang Hendak Balap Liar

“Kalau memang nanti tetap seperti itu, ya mohon maaf dengan segala hormat kami perlu mengambil sikap kedepan,” tegasnya.

Dalam video yang sama, Ketua DPAC Tegaldlimo, Saiful Anam,  yang maju sebagai bakal Caleg Dapil 3 Banyuwangi itu mengaku bila ditempatkan di nomor urut 3. Karena itu ia siap mundur dari pencalegan.

Tongkat Komando Kodim 0825/Banyuwangi Berganti, ini Profile Lengkapnya

“Atas nama Ketua DPAC Kecamatan Tegaldlimo dan selaku Caleg Partai Kebangkitan Bangsa menyatakan, kalau tetap di nomor urut 3, saya hari ini menyatakan mengundurkan diri dan tidak bisa menjalan lagi roda pemerintahan khususnya di Partai kebangkitan bangsa,” papar Saiful Anam.

Bahkan, Ketua Koordinator Kecamatan Tegaldlimo untuk PKB pada Pemilu 2024 yang belum terkonfirmasi namanya juga siap mundur dari seluruh perintah partai.

Diguyur Hujan, Masyarakat Banyuwangi Tumpah Ruah Nobar Indonesia vs Irak

Baca juga: Gaduh Nomor Urut Bacaleg, Ini Jawaban Sekretaris dan Ketua LPP DPC PKB

“Saya Korcam Tegaldlimo, bilamana Saiful Anam mengundurkan diri karena diberikan nomor urut 3 saya sebagai Korcam Tegaldlimo siap mundur,” lantangnya.

Halaman Selanjutnya
img_title