Ngantor di Desa, Bupati Ipuk Simulasi Program Makan Siang Bergizi

Ngantor di Desa, Bupati Ipuk Simulasi Program Makan Siang Bergizi
Sumber :
  • Dok. Pemkab Banyuwangi/ VIVA Banyuwangi

 
“Mengapa kita beri bantuan uang saku? Karena ada beberapa faktor yang membuat pelajar itu minder ke sekolah, misalnya pas jam istirahat tidak beli jajan. Nah Pemkab Banyuwangi hadir memberi bantuan uang saku,” jelas Ipuk.
 
Selanjutnya Program Siswa Asuh Sebaya (SAS) yakni program kepedulian antar siswa.
 
Program SAS sudah menyalurkan dana lebih dari Rp22 miliar bagi siswa yang membutuhkan. 
 
Halaman Selanjutnya
img_title
Panduan Lengkap Pendaftaran KPPS: Syarat, Batas Waktu, dan Honor untuk Pemilu 2024