Tour de Banyuwangi Ijen 2024 Kembali Digelar!

Internasional Tour de Banyuwangi Ijen 2016
Sumber :
  • Dok. Pemkab Banyuwangi/ VIVA Banyuwangi

International Tour de Banyuwangi Ijen tahun 2024 memiliki rute sepanjang 632 kilometer (km) yang akan terbagi menjadi empat etape. Yakni rute Karangdoro - Pemkab Banyuwangi, Etape Alas Purwo - Pemkab Banyuwangi, Dusun Kakao - Pemda Banyuwangi, dan Pantai Boom - Paltuding.

Pantai Balekambang: Eksotisme Wisata Pantai Malang yang Sarat Mitos dan Sejarah Mistis

"Rutenya berbeda dengan ITBI sebelumnya. Panjang etape masing-masing kurang lebih sama, yaitu sekitar 175 km," pungkasnya.

Event tersebut menjadi bagian dari kalender Union Cycliste Internationale. ITBI tahun ini akan menjadi #epiccomeback, pasca vakum akibat dari pecahnya pandemi Covid-19.

Coban Rondo: Pesona Air Terjun Legendaris di Malang, Potensi Wisata Mistis yang Sarat Mitos