Cara Membuat Keripik Pisang Empuk dan Renyah
Jumat, 21 Maret 2025 - 19:04 WIB
Sumber :
- https://x.com/eatsimple_x/status/1835629479131320402/photo/4
- Proses Merendam: Air kapur dan air garam berfungsi untuk memperbaiki tekstur dan rasa keripik. Pastikan tidak melewatkan langkah ini.
- Goreng dengan Suhu yang Tepat: Penting untuk menggoreng pisang dalam minya panas agar mendapatkan keripik yang benar-benar kering dan renyah.
Dengan mengikuti langkah-langkah di atas, Anda dapat menikmati keripik pisang yang empuk di dalam dan renyah di luar. Selamat mencoba!