Resep Dadar Telur Gulung ala Jepang yang Lembut dan Enak: Tamagoyaki Praktis di Rumah

Ilustrasi tamagoyaki, makanan khas Jepang dari telur.
Sumber :
  • Freepik: @lifeforstock

1/4 sendok teh garam

Sederhana Tapi Enak! Resep Tumis Buncis Wortel dengan Bumbu Spesial: Praktis dan Bergizi

Minyak goreng secukupnya

Alat Khusus (Opsional):

Cara Memasak Gulai Kambing agar Empuk dan Tidak Prengus: Tips dan Resep Lengkap

Wajan kotak khusus Tamagoyaki (jika tidak ada, bisa menggunakan wajan anti lengket biasa)

Cara Membuat Tamagoyaki:

Siapkan Adonan: Pecahkan telur dalam wadah. Tambahkan dashi, mirin, kecap asin, gula pasir, dan garam. Kocok perlahan menggunakan sumpit atau whisk hingga tercampur rata, tetapi jangan sampai terlalu berbusa.

Resep Kue Lapis Tepung Beras yang Kenyal dan Cantik: Panduan Lengkap, Langkah demi Langkah

Panaskan Wajan: Olesi wajan dengan sedikit minyak goreng. Panaskan dengan api kecil.

Halaman Selanjutnya
img_title