8 Cara Jitu Mulai Ngonten dari Nol: Biar Akun Kamu Makin Nendang!
Minggu, 23 Maret 2025 - 14:04 WIB
Sumber :
- https://tinyurl.com/mpfcwhy9
Tips: Gunakan fitur analitik di platform kamu. Misalnya Instagram Insights atau TikTok Analytics.
8. Berinteraksi dengan Audiens
Audiens suka kalau kamu nggak cuma sekadar upload lalu pergi. Balas komentar, DM, atau sekadar kasih like di komentar mereka. Ini bikin kamu lebih dekat sama mereka dan algoritma juga lebih suka akun yang interaktif.
Tips: Setiap kali posting, sisihkan waktu 10-15 menit buat balas komentar dan DM.
Saatnya bergerak!
Sekarang kamu udah tahu 8 cara jitu buat mulai ngonten dari nol. Jangan cuma berhenti di baca aja ya! Yuk, langsung praktek dan mulai bangun akun kamu dari sekarang.
Aku tantang kamu: Mulai buat 1 konten hari ini! Nggak perlu nunggu sempurna. Yang penting mulai dulu, karena kamu nggak akan pernah tahu hasilnya kalau nggak mulai.
Halaman Selanjutnya
Kalau kamu butuh ide konten atau strategi lebih lanjut, komen di bawah ya. Aku siap bantu kasih saran dan support kamu!