Mantan Ketua Umum Demokrat Bakal Diangkat Ketum PKN Lewat Munaslub

Anas Urbaningrum di kediamannya (foto: twitter AU)
Sumber :
  • Twitter AU

Banyuwangi - Politik – Mantan Ketua Umum Demokrat, Anas Urbaningrum bakal diangkat menjadi Ketum Partai Kebangkitan Nasional (PKN) melalui Musyawarah Luar Biasa (Munaslub).

PKB Ajukan 3 Nama untuk Lawan Petahana di Pilkada Banyuwangi

Ketum PKN, Gede Pasek Suardika, mengaku akan menyerahkan kepemimpinan partai kepada Anas Urbaningrum (AU). Namun, proses Munaslub tersebut akan dilakukan sekitar Juli 2023.

“Saya Ikhlas untuk bisa kembalinya AU ke habitat politiknya,” jelas Pasek, dikutip dari viva.co.id, Jumat (12/05/2023).

PKB Gandeng Demokrat, Sebut Sudah Ada Kesepahaman untuk Pilkada Banyuwangi

Pasek yang pernah menjadi Ketua Komisi III DPR RI itu mengatakan, proses penyerahan kepemimpinan kepada Anas tersebut akan menunggu selesainya masa Cuti Menjelang Bebas (CMB).

Setelah itu, baru akan diselenggarakan Munaslub untuk mengukuhkan Anas secara resmi sebagai Ketum PKN.

Wakil Ketua DPC Demokrat Bondowoso: Honor Ratusan Saksi Belum Dilunasi

Kembalinya Anas ke , “Dinamika akan Menarik”

Menjelang Pemilu 2024, menurut Pasek, Anas seharusnya kembali ke habitat politik. Tentunya dengan memberi posisi ketua umum, ia yakin dinamika politik ke depan akan semakin menarik.

Halaman Selanjutnya
img_title