Merawat Diri Saat Bulan Ramadhan: Tips Agar Tetap Sehat dan Bugar

Ilustrasi olahraga saat bulan Ramadhan
Sumber :
  • https://id.pinterest.com/pin/553379872969792356/

·       Batasilah Makanan yang Berminyak dan Manis

Tips Menjawab Pertanyaan 'Kok Belum Bekerja?' Saat Idul Fitri

Saat berpuasa hindarilah makanan yang mengandung minyak cukup tinggi dan manis, karena akan membuat tubuh semakin tidak karuan.

2. Tidur yang Cukup

Perubahan pola makan dan ibadah malam seperti tarawih bisa mempengaruhi waktu tidur. Agar tetap segar sepanjang hari:

  • Atur jadwal tidur:
10 Contoh Menjawab Pertanyaan 'Kenapa Masih Single' Saat Silaturahmi Lebaran Idul Fitri

Coba tidur lebih awal dan manfaatkan waktu istirahat di siang hari jika memungkinkan.

·       Mengurangi Penggunaan Gadjet

Halaman Selanjutnya
img_title
10 Contoh Menjawab Pertanyaan Kenapa Masih Single Saat Silaturahmi Lebaran Idul Fitri